Senin, 28 September 2015

Pesan Untuk Bapak Ibu

Kulo Nuwun ~ Nama saya ADIDYA PRAPBANDARU (18) lahir di kota Gaplek (GUNUNGKIDUL) IbuKota Kabupaten DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA (DIY) pada 01 Maret 1997. Saya lahir dari keluarga yang sederhana. Bapak saya bernama BASUKI PRAPTO ATMOJO (46) lahir di GUNUNGKIDUL 02 Oktober 1969 beliau seorang Wiraswasta/Petani dan Ibu saya bernama ENDARWANTI (43) lahir di GUNUNGKIDUL 15 Mei 1972 beliau seorang Ibu Rumah Tangga/Petani. Saya anak Pertama dari 2 bersaudara. Adik saya bernama VIOLA MUKTI RAMDANI (7), Kami lahir berjarak cukup jauh yaitu 11 tahun. Sekarang Adikku sedang bersekolah di jenjang Sekolah Dasar (SD) kelas 1. Hobiku Sepakbola,Fotography dan Musik. Berbicara tentang orangtua ,bagi saya cukup bangga sekali dengan perjuangan kedua orangtua ,karena kegigihan dan keuletan dalam bekerja mampu mendorong semangat saya untuk melanjutkan pendidikan jenjang (S1). Dengan harapan saya setelah lulus nanti mampu membahagiakan dan membanggakan kedua orangtua saya. Saya kuliah di biayai oleh sodara saya hingga lulus nanti. Bagi saya orangtua adalah hal yang cukup berarti dalam hidup, karena orangtualah yang selalu mendukung dan mengarahkan setiap langkah kita dengan nasehat dan do'a yang begitu tulus dan berarti. Saya ingin berterimakasih kepada Ibu saya yang telah mengandung selama 9 bulan, membesarkan ,dan mendidik saya dengan penuh kesabaran begitu pula dengan Bapak yang selalu menasehati dan menjaga dengan penuh kasih sayang :) "Maturnuwun Pak Buk..selama iki bapak kalihan ibuk sampun ndidik Adid kantun sementen, Adid dereng saged mbales mugi-mugi sing kuoso ngenehi rejeki sik lancar kangge bapak ibuk. Adid ten mriki selalu ndongake terus kangge bapak ibuk ten griya
. Jasa-jasamu mboten ajeng kulo lalekke Pak Buk.." Sehat selalu Bapak Ibuku sampai aku mampu memberikan senyuman bangga dan bahagia untuk kalian :) dari Anakmu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar